Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Barito Timur Ariantho S Muler, ST, MM angkat bicara, Menanggapi Keluh Kesah masyarakat terkait Harga jual minyak goreng yang masih belum merata. “Kami sebagai legislatif yang berperan penuh menyorot dan menampung aspirasi serta mengevaluasi permasalahan yang telah terjadi di tengah-tengah masyarakat ini,” Ujar Ariantho. Hal Tersebut
Legislatif
Muara Teweh, (METROKalteng com) – Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Pemkab Barut) atau eksekutif menyampaikan rancangan peraturan daerah (Raperda) terkait dengan retribusi pengesahan rencana penggunaan tenaga kerja asing dan perpanjangan kepada DPRD Barut dalam rangkaian kegiatan rapat paripurna DPRD, Rabu (16/2/2022). Pada kegiatan rapat paripurna ini, Pemkab Barut menyampaikan pidato Bupati Barut dalam Rapat dipimpin Wakil
Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Barito Utara, Permana Setiawan mengungkapkan, bahwa semestinya jangan hanya melaksanakan pembangunan fisik saja atau gedung sekolah yang kita banggakan, namun semestinya kita juga harus memikirkan kesejahteraan para guru yang memberi ilmu pengetahuan kepada para pelajarnya. “Pada hakekatnya pembangunan TK TPA Al Mutmainnah ini teralisasi bersumber dari
Buntok, (METROKalteng.com) – Anggota DPRD Kabupaten Barito Selatan (Barsel) Hermanes menyampaikan, meningkatkan hasil pertanian agar bisa menjadi lebih produktif, Perlu dilakukan pengelolaan terhadap lahan pertanian yang ada di Barsel. Selasa (8/02/2022). Ia mengatakan, “lahan yang dikelola bisa digunakan untuk lahan pertanian yang bisa menghasilkan bahan pangan agar menjadi produktif, yang mana menurutnya Kabupaten Barsel sangat
Buntok, (METROKalteng.com) – Ketua Komisi II DPRD Barito Selatan (Barsel) Ensilawatika Wijaya meminta Dinas Perhubungan (Dishub) untuk lebih memonitori dan lebih memperhatikan lagi terkait Bungkar Muat di lapangan yang tidak memiliki izin yang resmi dan juga masalah Pelabuhan Pasar Lama yang juga sempat viral bahwa sempat terbawa arus. Hal tersebut disampaikan Ketua Komisi II DPRD
Buntok, (METROKalteng.com) – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Selatan (Barsel) Ketua Komisi I Raden Sudarto bersama Anggota DPRD Barsel Komisi II dan Komisi III menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) yang di ikuti Dinas Pemberdayaan Masyarakat (Dispemdes) dan Pemerintah Desa Kabupaten Barito Selatan, Rabu (2/2/2022). Ketua Komisi I Raden Sudarto atau yang akrab dipanggil
Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Masyarakat Kabupaten Barito Timur (Bartim) Provinsi Kalimantan Tengah, keluhkan terkait kurangnya tenaga medis khususnya untuk kosongnya Dokter Spesialis Penyakit Dalam di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tamiang Layang. Wahyudinnoor, SP, MP anggota DPRD Bartim menyampaikan “Masyarakat Bartim yang tidak mampu harus bolak-balik ke rumah sakit lain keluar daerah melakukan rujukan, antara
Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Wakil Ketua II DPRD Barito Utara, Sastra Jaya mengatakan dewan cukup prihatin hingga masalah tata batas belum juga selesai baik itu tata batas antar desa, kecamatan bahkan kabupaten. Dengan itu dia berharap agar ini menjadi prioritas bagi pemerintah daerah untuk menyelesaikannya pada tahun depan. “Jauh-jauh hari dewan sudah mengisyaratkan bahwa akan mendukung penganggaran sepenuhnya
Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Berkenaan dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barito Timur (Bartim) yang mengeluarkan kebijakan perubahan hari pasar Ampah Kecamatan Dusun Tengah dan hari pasar Toemenggung Tamiang layang Kecamatan Dusun Timur menjadi pasar harian. Hal tetsebut membuat banyak dari kalangan masyarakat Bartim yang mempertanyakan alasan mengenai kebijakan tersebut, bahkan tidak sedikit yang mengeluhkanya. Untuk itu,
Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Timur Provinsi Kalimantan Tengah bersama Eksekutif membahas pemindahtanganan barang dalam bentuk hibah tanah, di Ruang Paripurna DPRD Tamiang Layang, Selasa (18/01/2022). Wakil Ketua DPRD Arianto S Muler menyampaikan hasil pembahasannya bahwa, telah disepakati untuk menyetujui pemindahtanganan hibah tanah tersebut. “Yang mana hibah