Buntok, (METROKalteng.com) – Usai melaksanakan vaksinasi tahap ke II sekaligus vaksin pertamanya, Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Barito Selatan (Barsel) Hj. Enung Irawati mengatakan, mengikuti vaksin yang kedua, karena sebelumnya tidak bisa mengikuti vaksin yang pertama. “Hari ini saya mengikuti Vaksin ke II sekaligus vaksin yang Pertama yang saya ikuti,” ucapnya Senin, (16/2/2021). Hj. Enong
Legislatif
Buntok, (METROKalteng.com) – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Babupaten Barito Selatan (Barsel), merencakan minggu depan akan melakukan reses di Dapil II Kecamatan Barito Utara dan Kecamatan Gunung Bintang Awai, Kabupaten Barito Selatan. Hal tersebut dikatakan oleh, Anggota DPRD Barsel, Bhaskaroga Basuki Dwiatmaja, saat ditemui Senin (15/02/2021). Dikatakannya bahwa dirinya terpilih sebagai DPRD di daerah
Murung Raya, (METROKalteng.com) – Salah satu wujud membangun kebersamaan dengan kalangan masyarakat, Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Murung Raya (Mura), Kalimantan Tengah (Kalteng), Rahmanto Muhidin selalu menyempatkan diri untuk hadir ditengah masyarakat Murung Raya dalam berbagai kegiatan. Kali ini, Rahmanto Muhidin tampak hadir dalam rangkaian proses memanjatkan do,a keselamatan kepada sang Khalik. Kegiatan tersebut diselenggarakan
Buntok, (METROKalteng.com) – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Timur (Barsel), selain menghadiri/menghargai undangan Pemerintah Daerah (Pemda) Barsel dalam MusrenbangDes, pihaknya juga melaksanakan fungsi dan tugas mereka sebagai legislator untuk melakukan reses. Anggota DPRD Barsel, Rahmanto Rahman mengatakan, musrenbangdes dan reses di lakakukan pihaknya di daerah Dapil II Kecamatan Dusun Utara dan Kecamatan
Buntok, (METROKaltenf.com) – Anggota DPRD Kabupaten Barito Selatan (Barsel) Provinsi Kalimantan Tengah, mengikuti Musyawarah Perencana dan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) di Desa Patas I dan Desa Sarimbuah Tahun Anggaran 2021 pada, Senin (08/02/2021) lalu. Anggota DPRD Barsel, Putri Siti Rochmawati, setelah mengikuti Musrenbangdes mengatakan agar usulan yang disampaikan dapat menghasilkan skla prioritas yang mengakomodir kemajuan desa
Buntok, (METROKalteng.com) – Anggota Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Selatan (Barsel) Provinsi Kalimatan Tengah, telah melakukan monitoring dalam daerah terkait kegiatan fisik proyek pekerjaan pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Barsel. Kegiatan monitoring dilakukan oleh anggota komisi II DPRD Barsel, Idaham bersama Adiyat Nugraha serta beberapa orang Dinas PUPR
Buntok, (METROKalteng.com) – Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Selatan (Barsel) Provinsi Kalimatan Tengah, melakukan kunjungan kerja (Kunker) dalam rangka meninjau progress pelaksanaan proyek pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Barsel. Kegiatan kunker itu dilakukan oleh Adiyat Nugraha dan Idaham dari Komisi II DPRD Barsel bersama beberapa orang dari Dinas
Buntok, (METROKalteng.com) – Terkait akan vaksinasi di Kabupaten Barito Selatan (Barsel) Provinsi Kalimantan Tengah, Wakil Ketua I DPRD Barsel, H. M. Yusuf Kalem, SE memberikan himbauan dan pemahaman tentang vaksinasi yang akan segera dilakukan di Barsel kepada masyarakat. Wakil Ketua I DPRD Barsel, H. M. Yusuf Kalem, SE mengatakan tentang vaksinasi yang akan dilakukan di
Buntok, (METROKalteng.com) – Badan Musyawarah (Banmus) DPRD Kabupaten Barito Selatan (Barsel) menggelar rapat untuk menyusun sejumlah agenda atau jadwal kegiatan DPRD Barsel pada bulan Februari 2021, yang dilaksanakan di Ruang Rapat Komisi DPRD Barsel, Senin (01/02/2021). Wakil Ketua I DPRD Barsel, H. M. Yusuf Kalem, SE mengatakan kita dari Badan Musyawarah DPRD Barsel dan tim
Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Timur (Bartim), Provinsi Kalimatan Tengah telah menggelar Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) bersama PT. Borneo Ketapang Indah (BKI), terkait pengelolaan lokasi kebun sawit plasma, di ruang rapat raripurna DPRD Bartim, Selasa (26/01/2021). Rapat digelar dipimpin Ketua DPRD Bartim, Nur Sulistio didampingi Wakil Ketua I