METROKalteng.com
NEWS TICKER

Barito Selatan

Bupati Barsel, Eddy Raya Samsuri Berharap Vaksin Covid-19 Bisa Segera Disalurkan Januari 2021

Buntok, (METROKalteng.com) – Bupati Barito Selatan (Barsel) H Eddy Raya Samsuri mengikuti rapat virtual koordinasi terbatas pengadaan vaksin dan pelaksanaan vaksinasi Covid-19 di aula Setda Barsel, Senin (30/11/2020). Bupati Barsel mengatakan, setelah mengikuti rapat virtual, pihaknya sangat mengharapkan terkait pendistribusian vaksin Covid-19 ini bisa segera disalurkan. “Kita tentunya sangat mengharapkan pendistribusian vaksin ini pada Januari

Dinas PUPR Barsel Optimistis Pekerjaan Fisik Selesai Sebelum Tutup Tahun

Buntok, (METROKalteng.com) – Dinas PUPR Kabupaten Barito Selatan (Barsel) yakin dan tetap optimis untuk semua proyek pekerjaan fisik di tahun 2020 ini akan selesai semua. “Allhamdulillah hingga sampai saat ini untuk pekerjaan fisik sudah hampir selesai semua,” kata Kadis PUPR Barsel Ita Minarni ST kepada Kanalkalimantan.com, Jumat (27/11/2020). Ia mengatakan, walaupun masih ada di beberapa

Sosialisasikan Larangan Karhutla, Personel Polsek Jenamas Bersama Babinsa Imbau Masyarakat

Buntok, (METROKalteng.com) – Upaya pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) terus ditingkatkan Polres Barito Selatan (Barsel), Polda Kalteng, beserta jajarannya dengan melaksanakan sosialisasi maupun edukasi kepada masyarakat. Seperti yang dilaksanakan oleh personel Polsek Jenamas Aiptu Taryat Hidayat bersama Bripka Tumi bersama Anggota Babinsa Koramil Jenamas saat melaksanakan sosialisasi dengan berbekal spanduk dan maklumat Kapolda Kalteng

Sambangi Gereja, Personel Polsek Dusut Berikan Edukasi Penerapan Prokes Kepada Jemaat

Buntok, (METROKalteng.com) – Personel Polsak Dusun Utara (Dusut), Polres Barsel, Polda Kalteng, Aipda Hogo Wira bersama Aipda Paulus Handoko saat melaksanakan Safari Ibadah dengan mengunjungi Gereja Damai Kelurahan Pendang, Minggu (22/11/2020) pagi. Disela kunjungannya, Hogo dan Paulus teelihat menyapa sejumlah jemaat guna memberikan edukasi tentang pendisiplinan penerapan protokol kesehatan kepada Jemaat Gereja Damai Pendang. Kapolres

Secara Stasioner, Satgas Yustisi GB Awai Gelar Razia Gabungan Pendisiplinan Prokes

Buntok, (METROKalteng.com) – Personel Polsek Gunung Bintang Awai (GB Awai), jajaran Polres Barsel, Polda Kalteng yang tak kenal libur kembali menggelar sosialisasi pencegahan Covid-19 dan penerapan protokol kesehatan dengan menerapkan 4M, Minggu (22/11/2020) pukul 10.00 WIB. Bersama Satgas Operasi Yustisi, menyampaikan imbauan agar masyarakat mulai membudayakan kebiasaan 4M yaitu Memakai Masker, Mencuci Tangan, Menjaga jarak

Melalui Patroli Dialogis, Personel Polsek Dusel Ajak Masyarakat Patuhi Prokes

Buntok, (METROKalteng.com) – Personel Polsek Dusun Selatan (Dusel), Polres Barito Selatan (Barsel), Polda Kalteng, Aiptu Emon Suherman bersama Briptu Wahyudi melaksanakan patroli dialogis dengan mengajak masyarakat untuk selalu mematuhi Protokol Kesehatan (Prokes) saat beraktifitas di luar rumah, Minggu (22/11/2020) siang. Patroli diaolgis yang digelar rutin tersebut kali ini menyasar pada sejumlah pedagang kios dan pangkalan

Ajak Masyarakat Terapkan Prokes, Patroli Air Satsabhara Polres Barsel Edukasikan 4M

Buntok, (METROKalteng.com) – Polres Barsel – Di masa pandemi penyebaran Covid-19, seluruh lapisan masyarakat diwajibkan menerapkan protokol kesehatan salah satunya yakni penggunaan masker. Sebagai penegak disiplin Protokol Kesehatan (Prokes), TNI, Polri bersama stake holder terkait terus mensosialisasikan budaya perilaku 4 M demi mencegah penyebaran virus tersebut. Seperti yang tampak dilakukan personel piket patroli air Satsabhara

Kodim 1012 Buntok Menggelar Lomba Wisata Matematika Bela Negara Tingkat SLTA

Buntok, (METROKalteng.com) – Dalam rangka menanamkan rasa cinta tanah dan wawasan kebangsaan kepada generasi muda, Komando Distrik Militer (Kodim) 1012/Buntok menyelenggarakan lomba Wisata Matematika Bela Negara tingkat SLTA Kabupaten Barito Selatan. Bertempat di lapangan Makodim 1012/Buntok, Kecamatan Dusun Selatan Kabupaten Barito Selatan, Senin (16/11/2020) Kegiatan Lomba Wisata Matematika Bela Negara tersebut merupakan tindak lanjut dari

Bupati Barsel Dampingi Plt. Gubernur Kalteng Silahturahmi Dengan Masyarakat Kelurahan Bangkuang Barsel

Buntok, (METROKalteng.com) – Plt. Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Habib Ismail Bin Yahya melakukan silahturahmi dengan Masyarakat Kelurahan Bangkuang, Kecamatan Karau Kuala, Kabupaten Barito Selatan (Kabupaten Barsel), Jumat (06/11/2020). Turut hadir mendampingi Plt. Gubernur yakni Bupati Barsel Eddy Raya Samsuri beserta Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat Setda Provinsi Kalteng, Syahruddin bersama Kepala Bidang Cipta Karya Dinas PUPR

Kunjungi Barsel, Calon Gubernur Kalteng Nomor Urut 02 Sampaikan Sejumlah Program Kalteng Berkah jilid 2

Buntok, (METROKalteng.com) – Calon Gubernur Kalimantan Tengah Nomor Urut 02, H Sugianto Sabran bersama tim pemenangan menyapa warga Desa Baru Kabupaten Barito Selatan untuk menyerap aspirasi dan mengkampanyekan program yang telah dilaksanakan selama ini, Selasa, (27/10/2020). Saat melakukan Safari kampanye di Desa Baru, Calon Gubernur Kalteng Nomor Urut 02, Sugianto Sabran juga melakukan dialogis dan

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889