METROKalteng.com
NEWS TICKER

Barito Timur

Dirjen Hortikultura dan Distan Ketahanan Pangan Bartim Gelar Bimtek Peningkatan Kapasitas Petani

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Guna mendorong petani dan pelaku usaha hortikultura sebagai penggerak dan pelopor yang inovatif, kreatif, profesional, mandiri, mampu bersaing, dan berwawasan global sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan kapasitas dan kualitas sumber daya manusia dalam pengembangan hortikultura melalui bimbingan teknis. Kementerian Pertanian Republik Indonesia (Kementan. RI) melalui Direktorat Jenderal Hortikultura bersama Dinas

Kapolsek Awang Gelar Jumat Curhat di Kantor Koramil 1012-05 Hayaping

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Kapolsek Awang Iptu. Eko Sutrisno menggelar kegiatan Jumat Curhat yang untuk mempererat sinergitas antara kepolisian dan militer dalam menjaga keamanan dan ketertiban serta kesejahteraan masyarakat. Dalam suasana penuh keakraban tersebut, tujuan utama kegiatan ini adalah untuk membangun sinergi yang kuat antara dua institusi POLRI dan TNI dalam menjalankan tugas Acara tersebut,

Ketua BPD Berharap Proyek Lanjutan Jalan Desa Apar Batu-Ampari Bura Bisa Terealisasi Dalam Bulan ini

Tamiang Layang (METROKalteng.com) – Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Ampari Bura Kecamatan Patangkep Tutui Kabupaten Barito Timur (Bartim) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) mengharapkan proyek pekerjaan lanjutan jalan Apar Batu – Ampari Bura bisa terealisasi dalam bulan ini. Hal tersebut disampaikan Ketua BPD Desa Ampari Bura, Bantut dan menjelaskan, kami mewakili aspirasi masyarakat Desa Ampari Kecamatan

Keren…! Objek Wisata Luaw Banse Dengan Konsep Keindahan Hutan Yang Asri dan Sejuk

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Objek Wisata Alam Luaw Banse yang terletak di RT. 03 Desa Jaweten, Kecamatan Dusun Timur, Kabupaten Barito Timur, Provinsi Kalimantan Tengah, mulai ramai dikunjungi warga. Objek wisata Luaw Banse yang berada di areal seluas 9 hektare tersebut mengekplorasi keindahan alam yang masih asli dengan hutan, rawa dan udara yang sejuk yang

Hadi Supriadi : Kami Akan Mempertahankan Lahan Hak Milik Kami Sampai Titik Darah Penghabisan

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Merasa dirugikan atas penipuan berkedok sebagai pemilik lahan di dalam PKP2B PT.Multi Tambangjaya Utama (MUTU) yang berlokasi di wilayah sungai Tawu Kecamatan Raren Batuah, yang diduga dilakukan Utun Taya dan Abdul Barkis terhadap Hadi Supriadi (47) bin Alm. Syamsuni Darmansyah warga Desa Saing Kecamatan Dusun Tengah Kabupaten Barito Timur Provinsi Kalimantan

Dirut PT. RGM Tuding Oknum Kades Runggu Raya Terlibat Pembesan Lahan Jalan Hauling PT. RGM Atas Nama Pihak Lain

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Direktur Utama PT Riva Global Mining (RGM), Rivai Zakaria menuding oknum Kepala Desa Runggu Raya, Catur terlibat dan ikut campur tangan memfasilitasi proses pembebasan lahan pada 21 September 2022 untuk kepentingan akses jalan hauling diwilayah IUP PT. RGM seluas kurang lebih 35 hektare yang dilakukan oleh PT JBA. “Kuat dugaan keterlibatan

DPRD Bartim Gelar Sosialisasi MCP Program KPK RI Bersama Inspektorat

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Timur Provinsi Kalimantan Tengah menggelar sosialisasi Monitoring Center for Preventation (MCP) melalui Koordinasi dan Supervisi Pencegahan Korupsi (Korsupgah) yang merupakan sebuah program aplikasi yang dikembangkan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi Republik Indonesia (KPK-RI) melewati Survei penilaian Integritas (SPI). Dalam sosialisasi tersebut, turut hadir Ketua DPRD

BPP Paju Epat Gelar Pelatihan Pengoperasian Mesin Pertanian Cultivator di Desa Siong

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Balai Penyuluh Pertanian (BPP) Paju Epat terus menggelar kegiatan pelatihan rutin dengan melakukan kunjungan dan penjelasan cara mengoperasikan mesin pertanian di wilayah binaan desa Siong, kecamatan Paju Epat, kabupaten Barito Timur (Bartim) provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng). Hal tersebut disampaikan oleh BPP Paju Epat beserta jajaran penyuluh pertanian dengan tujuan memberi binaan

BPC Gapensi Barito Timur Gelar Musyawarah Cabang V Tahun 2023

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Dalam rangka mengurangi dampak inflasi pada dunia usaha di Kabupaten Barito Timur (Bartim) serta menciptakan semangat solidaritas antar anggota Gabungan Pelaksana Konstruksi Nasional Indonesia (Gapensi). Melalui Musyawarah Cabang (Muscab) V Tahun 2023, Badan Pengurus Cabang Gapensi Kabupaten Barito Timur Tahun 2023, bertekad meningkatkan kapasitas dan jumlah pengusaha lokal untuk berperan aktif

BPP Agendakan Pembuatan Laporan Aplikasi E-Pusluh di Desa Paju Epat

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Penyuluh pertanian lakukan pertemuan rutin di Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Paju Epat Kabupaten Barito Timur (Bartim) provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) dengan agenda untuk pembuatan laporan pada E-Pusluh, Kamis, (08/06/2023) Koordinator BPP Paju Epat Lukmanul Chakim mengatakan, E-Pusluh merupakan aplikasi yang dikembangkan oleh Pusat Penyuluhan Pertanian Kementerian Pertanian sebagai bentuk pelaporan elektronik

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889