METROKalteng.com
NEWS TICKER

Barito Timur

179 Anggota BPD Masa Bhakti 2023-2029 Dilantik, Ampera: Anggota BPD Agar Bisa Bekerjasama Bersinergi Dengan Perangkat Desa

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Pemerintah Kabupaten Barito Timur (Bartim) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar pelantikan 179 calon anggota terpilih Badan Permusyawaratan Desa (BPD) di 35 Desa pada 10 Kecamatan Masa Bhakti 2023-2029, yang dilaksanakan di Gedung Pertemuan Umum (GPU) Mantawara, pada Selasa, (31/01/2023). Kegiatan pelantikan anggota BPD dihadiri oleh Bupati Barito Timur, Ketua DPRD, Sekda,

Pemkab Barut Gelar Konsultasi Publik Guna Penyusunan RPD 2024-2026 Mendatang

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Pemkab Barut) melalui BappedaLitbang setempat melaksanakan kegiatan konsultasi publik penyusunan rencana pembangunan daerah (RPD) Kabupaten Barito Utara tahun 2024-2026 bertempat di aula BappedaLitbang Muara Teweh, Senin (30/1/2023). Kegiatan tersebut dihadiri, Wakil Bupati Sugianto Panala Putra, Sekda Drs Muhlis, unsur FKPD, Staf Ahli Bupati, Asisten Sekda, Kepala Perangkat

Resmikan Balai Adat di Kecamatan Awang, Bupati Bartim: Mari Kita Bersama Menjaga Kearifan Lokal Budaya Dayak

Tamiyang Layang, (METROKalteng.com) – Bupati Barito Timur (Bartim), Ampera AY Mebas, meresmikan Balai Adat Desa Hayaping, Kecamatan Awang, Kabupaten Bartim, Provinsi Kalimantan Tengah ( Kalteng), Sabtu (28/1/2023). Ampera mengatakan, ia berharap agar Balai Adat yang berupa gedung permanen tersebut agar betul-betul dimanfaatkan sebagai wadah bagi masyarakat adat untuk berdiskusi, sebagai upaya mengembangkan daerah dan memperkuat

Panen Jagung Pakan Ternak Cukup Memuaskan, Bupati Bartim: Terus Kembangkan Usaha Guna Menekan Inflasi

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Penen Jagung pakan ternak di Desa Malintut Kecamatan Raren Batuah Kabupaten Barito timur terbilang cukup sukses, pasalnya pengubinan hasilnya cukup memuaskan, rata-rata 1 hektare (ha) menghasilkan 12 ton jagung tongkol. Adapun pada kegiatan Penen tersebut Bupati Bartim Ampera AY Mebas bersama Kelompok Tani Suka Maju di Desa Malintut Kecamatan Raren Batuah

Publis Keindahan Objek Wisata Danau Dayu, Pemkab Bartim Gelar Kegiatan Pencanangan

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Guna Mempublikasikan Keindahan Objek wisata Danau Dayu yang dimiliki Kabupaten Barito Timur (Bartim), Pemeritah Kabupaten Bartim Menggelar kegiatan pencanangan Objek Wisata Danau Dayu di Kecamatan Karusen Janang. Kegiatan Pencanangan ini dilakukan oleh Wakil Bupati Barito Timur Habib Said Abdul Saleh di hadiri oleh Forkopimda, Kepala OPD, Camat, Tokoh Masyarkat dan para

Polres Bartim Gelar Apel Pasukan dan Sarpras Dalam Menghadapi Penanggulangan Karhutla

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Kapolres Barito Timur AKBP Viddy Dasmasela dan jajarannya laksanakan Apel Gelar Pasukan dan Sarana dan Prasarana (Sarpras) dalam rangka penanggulangan Kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) diwilayah Barito Timur, yang digelar dihalaman Mako polres setempat, Kamis (26/01/2023). Pada kegiatan tersebut nampak hadir Wakil Bupati, Habib Said Abdul Saleh, Perwakilan Kodim 1012 Buntok,

Bupati Bartim Bersama Kadis PKP Hadiri Panen Jagung Poktan Suka Maju di Desa Malintut

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Bupati Barito Timur (Bartim) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Ampera AY Mebas berharap petani meningkatkan budidaya tanaman pangan untuk membantu menekan inflasi. Hal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Barito Timur, Lurikto. Menurutnya, harapan tersebut disampaikan Bupati saat menghadiri panen jagung pada Kelompok Tani Suka Maju di Desa Malintut

Gelar Acara Gowes Bareng, Bupati Bartim Gelorakan Semangat Berolahraga

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Bupati Kabupaten Barito Timur bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD), ISSI dan Klub Sepeda se – Barito Timur menggelar kegiatan Gowes Bareng dalam rangka menggelorakan semangat berolahraga terhadap warga masyarakat Bartim. Acara gowes bareng ini diselenggarakan oleh Sekretariat Daerah Kabupaten Barito Timur, yang terpusat di Ruang Terbuka Hijau (RTH) Nansarunai Tamiang Layang,

Wabup Bartim Tinjau Langsung Pelayanan Disdukcapil Terhadap Masyarakat

Tamiang Layang, (METROkalteng.com) – Wakil Bupati Kabupaten Barito Timur, Habib Said Abdul Saleh turun langsung, untuk meninjau pelayanan administrasi kependudukan di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Bartim yang diberikan terhadap Masyarakat berjalan dengan baik. Ia menjelaskan bahwa, kunjungannya tersebut ke Dukcapil adalah kunjungan rutin. “Saya ingin memastikan pelayanan administrasi kependudukan di Barito Timur apakah berjalan

Bupati Bartim Sampaikan Terkait Perpanjangan Tugas PHL/PHT di Kabupaten Barito Timur

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Bupati Kabupaten Barito Timur (Bartim) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Ampera AY Mebas menyampaikan terkait perpanjangan tugas Pekerja Harian Lepas (PHL)/ Pekerja Harian Tetap (PHT) dilingkup Kabupaten Bartim, di halaman Kantor Bupati Barito Timur, Selasa (17/01/2023). Dalam arahannya yang dibacakan oleh Wakil Bupati Barito Timur Habib Said Abdul Saleh pada Apel Kesadaran

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889