METROKalteng.com
NEWS TICKER

Barito Utara

Pj Bupati Muhlis Resmi Melantik Direktur PDAM Barito Utara Periode 2024-2028

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pj Bupati Barito Utara (Barut), Drs Muhlis melantik dan mengambil sumpah dan janji jabatan Direktur Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Barut periode 2024-2028, di rumah jabatan bupati, Jumat (25/10/2024). Kegiatan pelantikan ini berdasarkan Keputusan Bupati Barut Nomor : 188.45/467/2024 tentang Pengangkatan Direktur Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Barut Periode Tahun

Dinas Dalduk KB dan P3A Barito Utara Gelar Sosialisasi Bagi Sekolah Ramah Anak Tahun 2024

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Barito Utara (Disdalduk KB dan P3A – Barut) mrnggelar kegiatan sosialisasi sekolah ramah anak (SRA) tahun 2024 ini bertempat di aula dinas Muara Teweh, Kamis (24/10/2024). Dalam kegiatan ini dibuka Pj Sekda BarutnDrs Jufriansyah dan dihadiri perwakilan Dinas Pendidikan

Pj Bupati Muhlis Kukuhkan Perpanjangan Masa Jabatan Kepala Desa dan Ketua BPD Se- Barut

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pj Bupati Barito Utara (Barut),Drs Muhlis kukuhkan perpanjangan masa jabatan Kepala Desa dan Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) se Kabupaten Barito Utara sertaPenandatanganan MoU antara Kejaksaan Negeri Barut dan Kepala Desa se Barut, di Arena Tiara Batara Muara Teweh, Rabu (23/10/2024). Pengukuhan perpanjangan jabatan Kepala Desa se Barutbberdasarkan Keputusan Bupati Barito

Kemenag Barito Utara Peringatan Hari Santri Nasional 2024

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Kantor Kementerian Agama Kabupaten Barito Utara (Kemenag – Barut) memperingati Hari Santri Nasional Tahun 2024. Peringatan Hari Santri Nasional tahun 2024 diperingati dengan upacara difokuskan dihalaman kantor Kemenag Barut, Selasa (22/10/2024). Dalam peringatan Hari Hari Santri Nasional tahun 2024 dihadiri Kepala Kementerian Agama Barito Utara H Abdul Majid Rahimi, Kepala Sekolah

KPU Barut Tetapkan Untuk Iklan Kampanye Pilkada 2024 Selama Dua Pekan

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Barito Utara (KPU – Barut) menetapkan iklan kampanye Pilkada Barit baik penayangan iklan di media massa cetak dan media massa elektronik dilaksanakan selama 14 hari sebelum masuknya masa tenang (pasal 31 ayat 1). “Ikhwal ini telah diatur dalam reguliasi tentang pelaksanaan kampanye Pilkada. Untuk kampanye keseluruhan dilaksanakan

Polres Barito Utara Lakukan Tanda Tangan Fakta Integritas Netralitas Pilkada Serentak 2024

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Polres Barito Utara (Barut) melaksanakan apel dalam rangka Penandatanganan Fakta Integritas Netralitas Anggota Polri dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Kabupaten Barut Tahun 2024 di halaman Mapolres setempat, Senin (21/10/2024). Dalam penandatanganan Fakta Integritas di Mapolres Barut dihadiri mewakili Pj Bupati Barit, Staf Ahli Bupati bidang Ekonomi dan Keuangan, Hery Jhon

DAS Barito Meluap, Sejumlah Rumah Diterjang Banjir Termasuk Jalan Nasional Dan Kabupaten

Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Banjir yang dibsebabkan luapan debit air Daerah Aliran Sungai (DAS) Bari memerjang sejumlah Desa dan bakan ribuan unit rumah yang berdomisili di bantaran rendah yang berada di bibir pantai DAS Barito. Banjir yang melanda Kabupaten Murung Raya dan ribuan unit rumah pendukuk desa yang tersebar dibsejumlah 6 Kecamatan ikut terdampak banjir

Pembahasan Rencana Debat Publik Pertama Cabub dan Cawabub Barut Dinilai Alot

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Tidak hanya anggaran perubahan Kabupaten Barito Utara (Barut) yang diduga diboikot, Tim Pemenangan Gogo-Helo tidak bersedia jika debat publik pertama digelar di Jakarta. Hal ini diketahui dalam rapat membahas lokasi debat di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Barito Utara, Sabtu (19/10/2024) malam. Padahal, KPU Barut telah menjadwalkan debat pertama di televisi

Dukungan Untuk AGI -SAJA Terus Mengalir Dari Masyarakat Gunung Timang

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Kampanye dialogis pasangan calon bupati dan wakil bupati Barito Utara nomor urut 2 Akhmad Gunadi Nadalsyah – Sastra Jaya atau AGI-SAJA di wilayah Kecamatan Gunung Timang, selama beberapa hari ini terus mendapat dukungan dari masyarakat. Fakta ini sangat nyata betapa antusiasnya masyarakat berdatangan guna beratap muka secara langsung dengan calon bupati

Kejuaraan Sepak Bola Fazzio Cup 2024 Diikuti 27 Peserta dari SMP dan SMA Sederajat

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Kejuaraan sepak bola Fazzio Cup tahun 2024 resmi dibuka oleh Pj Bupati Barito Utara (Barut) melalui Staf Ahli Bupati Barito Utara, Hery Jhon Setiawan di Stadion Swakarya Muara Teweh, Kamis (17/10/2024). Pada kejuaraan sepak bola Fazzio Cup 2024 ini diikuti sebanyak 27 peserta yang terdiri dari 13 peserta dariSMP dan 14

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889