Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Memutuskan penyebaran Covid-19 Satuan Lalulintas Polisi Resor Gunung Mas ( Satlantas Polres Gumas ) memasang papan himbauan 3M untuk meningkatkan kesadaran masyarakat, agar disiplin menerapkan Protokol Kesehatan dalam kehidupan sehari-hari baik dilingkungan tempat tinggal maupun diluar, Jum’at, (15/01/2021) siang. Seperti yang dijelaskan oleh Kanit Dikyasa Satlantas Polres Gumas Bripka Farid Eka
Gunung Mas
Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Antisipasi kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) pada musim kemarau tahun 2021, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Gunung Mas bakal mendirikan posko di empat kecamatan. Kepala BPBD Kabupaten Gunung Mas melalui Kasi Penanggulangan Bencana BPBD Gunung Mas, Indra Haga menuturkan bahwa posko tersebut rencananya akan dibentuk di Kecamatan Kurun, Sepang atau Tewah,
Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Polres Gunung Mas (Gumas) menggelar simulasi terpadu Pemburu Api dalam penanganan Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla). Kegiatan ini dilaksanakan di kawasan lahan kosong yang tidak jauh dari Polres Gumas, Kelurahan Kuala Kurun, Kecamatan Kurun. Kegiatan itu melibatkan personel Polri dan TNI, BPBD Kab. Gumas, dan Manggala Agni, serta unsur terkait. Dalam
Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Berbagai upaya dilakukan Polres Gunung Mas (Gumas), dalam rangka meningkatkan kualitas keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan yang Maha Esa. Salah satunya dengan mengadakan kegiatan pembinaan rohani dan mental (Binrohtal) Personil. Binrohtal digelar di Masjid Darrun Najjah Polres Gumas dan Aula Rupatama merupakan program Polres Gumas yang diikuti Perwira, Bintara, dan PNS
Gunung Mas, METROKalteng.com) – Meski ditengah maraknya pandemic Covid-19 saat ini, Satsabhara Polres Gunung Mas (Gumas), rutin melakukan pengawalan dan pengamanan tahanan yang akan menjalani perpanjangan masa tahanan di Rutan Kelas IIA Palangka Raya. Kapolres Gumas AKBP Rudi Asriman, S.I.K., melalui Kasat Sabhara Ipda AA Gede Raka mengatakan, pengawalan tahanan rutin dilakukan personelnya saat kegiatan
Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Polsek Kahut jajaran Polres Gunung Mas (Gumas) terus melakukan sosialisasi pencegahan penambangan liar dan kerusakan lingkungan kepada masyarakat. Kapolres Gumas, AKBP Rudi Asriman, S.I.K., melalui Kapolsek Kahut Iptu Waryoto, S.H., M.M., mengatakan, sosialisasi bertujuan untuk memberikan edukasi kepada masyarakat setempat. “Tujuannya agar masyarakat tidak melakukan penambangan liar dan mematuhi aturan perundang-undangan
Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Polres Gunung Mas (Gumas) memerintahkan setiap Polsek untuk menolak Praktek Pungli disetiap wilayah hukumnya masing-masing. Seperti halnya yang dilakukan oleh Polsek Rungan, melalui Bhabinkamtibmas memberikan sosialisasi kepada masyarakat binaannya untuk menolak praktek pungli di wilayah Kecamatan Rungan, Kamis (14/10/2020) pukul 14.00 WIB. Kapolres Gumas AKBP Rudi Asriman, S.I.K., melalui Kapolsek Rungan
Gunung Mas, (METROkalteng.com) – Bentuk dukungan terhadap pemerintah dalam menekan penyebaran Covid-19, Polres Gunung Mas melalui setiap Polsek yang ada di Gunung Mas (Gumas), kembali melaksanakan Ops Yustisi dalam rangka penerapan protokol kesehatan. Salah satunya kegiatan Ops Yustisi yang dilaksanakan adalah di Kelurahan Tewah, Kecamatan Tewah, Kabupaten Gumas, Kalimantan Tengah, Kamis (14/01/2021) siang. Kapolres Gumas
Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Pada saat Dunia dilanda bencana non alam yaitu Wabah Virus Covid-19 atau Virus Corona termasuk negara Republik Indonesia. Maka, dengan penuh semangat Pemerintah berjuang keras agar Covid-19 bisa di tekan penyebarannya hingga ke pelosok Kabupaten. Untuk menekan angka penyebaran Covid-19 Pemerintah Pusat hingga Pemerintah Kabupaten/Kota terus berupaya menghimbau, mengingatkan aturan Protokol
Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Setelah vakum dua tahun terakhir, Unit Penyelenggara Bandar Udara (UPBU) Kelas III Kuala Kurun akhirnya melakukan Penerbangan Perdana Subsidi Angkatan Udara Perintis Koordinator Wilayah (Korwil) Kuala Pembuang tahun 2021, dengan rute Kuala Kurun-Banjarmasin. Bupati Gumas Jaya Samaya Monong secara resmi, meresmikan Penerbangan Perdana Peswat Susi Air Subsidi Angkatan Udara Perintis Koordinator