METROKalteng.com
NEWS TICKER

Kuala Kapuas

Percepat Vaksinasi, Kapolda Kalteng Targetkan 6.000 Vaksinasi Massal Dengan Sasaran Lansia Serentak Di 74 Lokasi

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Polda Kalteng – Setelah memantau Vaksinasi Covid-19 massal di Kabupaten Pulang Pisau (Pulpis), Kapolda Kalteng Irjen Pol. Dr. Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., M.M. mengunjungi Polres Kapuas bersama dengan Wakil Gubernur Kalteng, Kajati Kalteng, Kasrem 102 Panju Panjung dan sejumlah Pejabat Utama Polda Kalteng guna memantau kegiatan yang sama. Kapolda ingin memastikan

Pemprov Kalteng Sampaikan Permohonan Secara Khusus Kepada Kementerian Pertanian dan Kementerian PUPR

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) menyampaikan permohonan secara khusus kepada Kementerian Pertanian agar tetap dapat mengalokasikan stimulan bantuan sarana produksi pertanian, berupa benih dan pupuk. Kemudian kepada Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat untuk dapat terus mendukung perbaikan infrastruktur pendukung, seperti tanggul-tanggul dan jaringan irigasi yang dilengkapi dengan pintu-pintu air,

Berselang Hitungan Jam, Satresnarkoba Polres Kapuas Kembali Mengamankan Seorang Pria Bersama 4,90 Gram Narkoba Jenis Sabu

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Polres Kapuas terus gencar memberantas penyalahgunaan dan peredaran Narkoba di wilayah hukumnya. Hal ini dibuktikan dengan berhasilnya anggota Satresnarkoba Polres Kapuas dalam mengamankannya 2 orang tersangka pengedar narkotika di wilayah Kapuas pada hari yang sama, namun di waktu dan wilayah berbeda. Berselang hitungan jam, personel anggota Satresnarkoba Polres Kapuas kembali mengamankan seorang

Satresnarkoba Polres Kapuas Berhasil Ringkus Pelaku Pengedar Narkoba Jenis Sabu Di Sebuah Rumah Kontrakan

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Jajaran Polres Kapuas kembali membuktikan keseriusannya dalam memerangi tindak pidana peredaran dan penyalahgunaan narkotika. Hal tersebut dengan kembali diamankan seorang pria berinisial AS (38) oleh Satresnarkoba Polres Kapuas yang tertangkap tangan atas kepemilikan barang yang diduga narkotika jenis sabu-sabu. AS (38) diamankan Satresnarkoba Polres Kapuas pada hari Jumat (30/04/2021) sekitar  Pukul

Sebanyak 18 Orang Personel Polres Kapuas Mendapat Penghargaan Dari Kapolres

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Kapolres Kapuas AKBP Manang Soebeti, S.I.K, M.Si., memberikan penghargaan (reward) kepada personel Polres Kapuas jajaran Polres Kapuas di Lapangan Mapolres Kapuas, Rabu (28/04/2021) Pagi. Pemberian penghargaan dan reward tersebut, di berikan kepada 18 personel Polres Kapuas yang berhasil mengungkap kasus tindak pidana peredaran dan penyalahgunaan narkotika jenis shabu dengan berat 622

Camat Kapuas Barat Eddy Sucipto: Untuk Mendukung Program Food Estate Masyarakat Akan Diberikan Pelatihan

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Wilayah Mandomai yang juga masuk dalam areal food estate yang merupakan program pemerintah pusat, terdiri dari satu Kelurahan dan enam desa yaitu : Kelurahan Mandomai, Desa Maju Bersama, Desa Pantai, Desa Saka Tamiang, Desa Sungai Dusun, Desa Sungai Kayu dan Desa teluk Kiri. Camat Kapuas Barat Eddy Sucipto ketika dibincangi awak

Kelurahan Mandumai Memiliki Berbagai Bangunan Bersejarah Berusia Ratusan Tahun

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Mandomai merupakan salah satu kelurahan yang terletak di Wilayah Kapuas Barat, Kabupaten Kapuas, Provinsi Kalimantan Tengah, yang juga merupakan salah satu perkampungan tertua diwilayah Kapuas. Mandomai yang merupakan satu dari 17 kelurahan yang berada di wilayah Kapuas dengan jumlah desa sebanyak 12 Desa ini berada di daerah pesisir bantaran sungai Kapuas.

Menulusuri Polemik Sengketa Lahan Antara Masyarakat Mandomai Kecamatan Kapuas Barat Dengan PT.KSS (Bagian 1)

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Polemik yang terjadi terkait dengan permasalahan sengketa Lahan yang terjadi di antara Masyarakat Mandomai, Kecamatan Kapuas Barat Kabupaten Kapuas Kalimantan Tengah, dengan PT.Kapuas Sawit Sejahtera (KSS) diharapkan dapat segera menemui penyelesaian. Hal ini didasari dengan adanya tanggapan dari pihak Pemerintah Daerah Kapuas melalui Tata Pemerintahan(Tapem) Setda Kapuas, bersama dengan ATR/BPN serta

Tak Dilibatkan Atas Pembukaan Saluran Irigasi Yang Ditutup, Ini Kata Ketua Umum Lembaga Pencari Fakta Pengungkap Kasus Kalteng

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Meski penutupan atas saluran irigasi dan sungai oleh perusahaan PT.Kapuas Sawit Sejahtera (KSS) terhadap empat saluran aliran sungai yang menghubungkan Sungai Mandomai, Sungai Garantung, Simpang Pakahum serta Saka Tampak telah dibuka, namun sepertinya masal tersebut masih akan berlanjut. Adanya pembukaan saluran irigasi dan sungai oleh Pihak Balai SDA bersama dengan pihak

Adanya Dugaan Penutupan Saluran Irigasi Oleh PT.KSS Berbuntut Panjang, Masyarakat Bantah Pernyataan Pihak Balai SDA Wilayah Sungai Kalimantan II

Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Adanya dugaan penutupan saluran irigasi yang menghubungkan empat saluran aliran sungai yaitu Sungai Mandomai, Sungai Garantung, Simpang Pakahum serta Saka Tampak, yang diduga dilakukan oleh PT.Kapuas Sawit Sejahtera (KSS) dirasakan sangat merugikan bagi masyarakat di lima desa di wilayah Kecamatan Kapuas Barat, Kabupaten Kapuas, Provinsi Kalteng. Terkait hal tersebut, Direktorat Jenderal

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889