Kuala Kapuas, (METROKalteng.Com) – Dalam rangka memperingati Hari lahir Pancasila dalam tindakan gotong royong Indonesia maju, Kepolisian Resor (Polres) Kapuas melaksanakan gerakan bakti sosial kepada masyarakat terdampak covid 19, Jumat (29/5/2020). Sebelum melaksanakan kegiatan Bansos tersebut, terlebih dahulu dilaksanakan Apel bersama di lapangan upacara Polres Kapuas Jalan Pemuda km 3,5 yang dipimpin oleh Kapolres Kapuas
Kuala Kapuas
Kuala Kapuas, (METROKalteng.Com) – Permohonan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang diajukan Pemerintah Kabupaten Kapuas Kalimantan Tengah, disetujui oleh Kementerian Kesehatan. Hal tersebut tertuang dalam isi keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor HK.01.07/MENKES/339/2020 tanggal 28 Mei 2020 dan ditandatangani oleh Menkes RI, Terawan Agus Putranto. Salah satu pertimbangan keluarnya keputusan tersebut, bahwa sesuai data menujukkan telah
Kuala Kapuas, (METROKalteng.Com) – Bagi masyarakat yang ingin membuat surat jalan bebas covid 19 dari Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid 19 Kabupaten Kapuas, harus melampirkan surat keterangan bebas covid 19 atau minimal hasil Rapid Test dengan keterangan Non Reaktif atau Negatif. Hal tersebut disampaikan oleh Ketua Harian Gugus Tugas Panahatan Sinaga saat ditemui di Sekretariat
Kuala Kapuas, (METROKalteng.Com) – Penanganan Covid-19 (Virus Corona) memerlukan dukungan semua pihak, pemerintah, petugas di lapangan, maupun masyarakat. Bagi masyarakat, antara lain diminta untuk menahan diri tidak bepergian keluar daerah apabila tidak ada keperluan mendesak atau tidak terkait dengan distribusi logistik bahan pokok. Guna memastikan arus keluar masuk kendaraan atau orang di pintu perbatasan terkontrol
Kuala Kapuas, (METROKalteng.Com) – Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat hadir dalam acara penyerahan laporan hasil pemeriksaan atas laporan keuangan Pemerintah Daerah tahun anggaran 2019 pada 13 Kabupaten wilayah di Provinsi Kalimantan Tengah yang di laksanakan secara online, bertempat di Aula Kantor Bappeda Kabupaten Kapuas. Rabu (20/05/2020) sore. Dalam kesempatan tersebut turut hadir Wakil I
Kuala Kapuas, (METROKalteng.Com) – Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat memerintahkan Camat, Lurah dan Kepala Desa se-Kabupaten Kapuas melalui Dinas Sosial dan Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) untuk mengumumkan kepada public secara terbuka seluruh daftar nama-nama Kepala Keluarga (KK) Penerima Program Bantuan Sosial (Bansos), dengan tujuan program jaring pengaman sosial tersebut tepat sasaran dan data
Kuala Kapuas, (METROKalteng.com) – Dengan masuknya Kabupaten Kapuas ke dalam zona merah dan naiknya status menjadi Tanggap Darurat Bencana Non Alam Penyebaran Wabah Covid 19, maka tugas Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Kapuas semakin maksimal. Menanggapi hal tersebut, Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat mengapresiasi kinerja Tim Gugus Tugas yang telah dilakukan hingga
Kuala-Kapuas, (METROKalteng.com) – Merebaknya Virus Corona atau Covid-19 yang merupakan pandemi seluruh negara, juga menjadi ancaman bagi masyarakat Indonesia, khususnya Kabupaten Kapuas, Provinsi Kalimantan Tengah. Hal ini membuat prihatin Anggota DPR RI dari Fraksi Nasdem Dapil Provinsi Kalimantan Tengah Ary Egahni Ben Bahat, SH. Sebagai rasa empati dan keprihatinan, Ary Egahni yang juga merupakan Anggota
Kuala-Kapuas, (METROKalteng.com) – Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat menegaskan dan menghimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Kapuas agar tidak keluar rumah sementara waktu dan tidak bepergian keluar daerah. Hal tersebut dilakukan guna mencegah terjadinya penularan virus Covid-19 di wilayah Kabupaten Kapuas. Dirinya mengungkapkan Pemerintah Kabupaten Kapuas terus melakukan rapat dan koordinasi bersama berbagai pihak guna
Kuala-Kapuas, (METROKalteng.com) – Dalam rangka mengantisipasi perkembangan dan penyebaran Virus Corona serta langkah-langkah yang perlu diambil dalam penanganan Virus Corona, Pemerintah Kabupaten Kapuas melaksanakan Rapat Koordinasi Lintas Sektor Kewaspadaan dan Kesiapsiagaan Menghadapi Corona Virus Disease 19 (Covid-19), Selasa (17/03/2020). Kegiatan rapat dipimpin langsung oleh Bupati Kapuas Ir. Ben Brahim. S. Bahat, MM. MT melalui teknologi