Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Pelaksanaan Musrenbang bertujuan untuk melakukan sinkronisasi dan harmonisasi usulan yang akan diselaraskan dengan tema Rencana Pembangunan Daerah (RPD) tahun 2024. Yaitu stabilitas sosial dan keamanan dalam menghadapi Pilkada serentak, serta penguatan kualitas pembangunan manusia dan pengembangan layanan publik yang menjangkau masyarakat. Hal tersebut disampaikan Bupati Murung Raya Perdie M. Yoseph melalui
Murung Raya
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Tindaklanjut pelantikan pejabat di lingkup Pemkab Murung Raya (Mura) yang dilakukan oleh Bupati Mura, Perdie M Yoseph,pejabat di Kecamatan Murung melaksanakan serah terima jabatan (Sertijab) dari Camat terdahulu, Fitrianul Fahriman kepada Camat yang baru, Ivan Sugita. Selain itu juga dilaksanakan Sertijab Lurah Beriwit dan Lurah Puruk Cahu Seberang. Rangkaian kegiatan serahterima
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Bupati Kabuoaten Murung Raya (Kab-Mura), Drs Perdie M Yoseph MA mengukuhkan dan sekaligus mengambil sumpah janji Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Administrator, pengawas dan fungsional di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mura sebanyak 114 orang, Rabu (8/02/2023). Adapun untuk pengukuhan dilaksanakan bertempat di GPU Tira Tangka Balang.m yang juga dihadiri dihadiri Wabup Mura,
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Wakil Bupati Kabupaten Murung Raya (Wabup Kab-Mura), Rejikinoor bersama Forkopimda lainnya menghadiri apel gelar pasukan dalam rangka akan digelarnya Operasi Keselamatan Telabang 2023 yang dilaksanakan Polres Mura. Operasi akan digelar selama 14 hari ke depan mulai sejak 7 hingga 20 Pebruari 2023 dan diharapkan dapat menekan angka kecelakaan lalu lintas(laka lantas)
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Murung Raya (Kab-Mura) yang saat ini sedang dibangun dengan dua tingkat, berdekatan dengan kantor Polres Mura. Sehingga memiliki keunggulan dari sisi keamanan, karena posisi kantor tersebut berdekatan denagan kantor Polres setempat. Bupati Mura, Perdie M.Yoseph menebutkan, bahwa pihak eksekutif dan legislatif Mura telah sepakat membangun
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Bertempat di rumah jabatan Bupati Murung Raya (Mura) dilaksanakan ramah tamah Forkopimda Mura bersama dengan Wakapolda Kalimantan Tengah (Kalteng) Brigjen Pol Mohamad Agung Budijono. Dalam acara tersebut, Bupati Mura Perdie M. Yoseph menyampaikan selayang pandang dan beberapa poin sambutan terkait dengan kondisi di wilayah Murung Raya, Rabu (1/2/2023). Salah satu yang
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Pemerintah Daerah (Pemda) melaksanakan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Kinerja atau Pembangunan di 10 Kecamatan yang tersebar di Kabupaten Murung Raya (Kab-Mura). Monev pembangunan ini merupakan forum untuk melakukan koordinasi, sinkronisasi, monitoring dan evaluasi dengan melibatkan semua pemangku kepentingan (Stakeholder), khususnya dalam pelaksanaan program pembangunan yang telah berjalan di Kabupaten Mura. Dalam
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Setibanya di Kabupaten Murung Raya (Kab-Mura), Wakapolda Kalimantan Tengah (Kalteng), Brigjen Pol M Agung Budiono disambut Bupati Perdie dengan upacara adat.Pemkab-Mura menggelar ritual adat dengan upacara potong pantan, hal ini dilakukan sebagai bentuk penghormatan dan penghargaan dalam rangka penyambutan Wakapolda beserta rombongan saat melakukan Kunjungan Kerja (Kunker) ke Kabupaten Mura. Bumi
Puruk Cahu (METROKalteng com) – Wakil Bupati Kabupaten Murung Raya (Wabup Kab-Mura) Rejikinoor dalam kesempatan ini kembali mengingatkan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) diharapkan agar selalu dapat meningkatkan kedisiplinan kerja di Lingkungan Pemerintah, khususnya di Kabupaten Mura. Kedisiplinan ASN tertuang sebagaimana yang telah diamanatkan dalam peraturan pemerintah Nomor 53 tahun 2010 harus menjadi panduan
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Wakil Bupati Murung Raya Rejikinoor S.Sos, memimpin rapat koordinasi Persiapan pemilihan kepala Desa (Pilkades) serentak di 35 desa di sembilan Kecamatan yang tersebar di Kabupaten Murung Raya (Kab-Mura). Turut hadir dalam kegiatan rapat koordinasi Sekretaris Daerah (Sekda) Murung Raya Hermon, Asisten I Serampang, Plt.Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Donald,