Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Warga masyarakat Desa Ampari Bura Kecamatan Patangkep Tutui Kabupaten Barito Timur keluhkan hasil Berita Acara Pengecekan (BAP) bersama di lokasi kebun mereka yang terdampak kibat material tanah lumpur bawaan dari kegiatan aktivitas kontraktor pertambangan batu bara PT. Berkarya Abadi Selalu (BAS) yang hingga sampai pda hari ini tidak ada tanggapan dari
Lintas Daerah
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-116 tahun 2023 di wilayah Kodam XII/Tpr yang dilaksanakan Kodim 1013/Mtw resmi berakhir. Kegiatan ditandai dengan upacara yang dipimpin Kasi Log Korem 102/Pjg Kolonel CBA Agus Susanto bertindak sebagai inspektur upacara. Turut hadir dalam kegiatan ini, Wabup Mura, Rejikinoor, Dandim 1013/Mtw Letkol Inf Edi Purwoko,
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Ketua Tim Penggerak PKK Murung Raya Lynda Kristiane dikukuhkan sebagai Bunda Literasi Kabupaten Murung Raya. Pengukuhan dilakukan langsung oleh Bupati Murung Raya Perdie M. Yoseph, di gedung Dewan Adat Dayak Kabupaten Murung Raya, Rabu (7/6/2023). Bupati Murung Raya Perdie M. Yoseph dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat kepada Lynda Kristiane yang kini
Puruk Cahu, (METROKOKalteng.com) – Sekretaris Daerah Kabupaten Murung Raya (Mura) melalui Asisten III Sekretariat Daerah Batara buka kegiatan Forum Pemangku Kepentingan Daerah (FPKD) Program Sekolah Penggerak (PSP) Kabupaten Murung Raya 2023. Kegiatan ini dihadiri Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Murung Raya Ferdinand Wijaya dan jajaran, Kepala BPMP (Balai Penjaminan Mutu Pendidikan) Provinsi Kalimantan Tengah,
Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pemerintah Kecamatan Teweh Baru menggelar kegiatan pasar penyeimbang harga gas elpiji 3 Kg. Pasar penyeimbang gas elpiji 3 kh ini dilaksanakan di halaman kantor Kelurahan Jingah, Rabu (7/6/2023). Lurah Jingah Irfansyah, Kamis (8/6/2023) mengatakan pasar penyeimbang harga elpiji 3 Kg bersubsidi ini dijual dengan harga sesuai HET Rp24.000 pertabung. Dimana pasar
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Usai menggelar Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pilkades, Polres Murung Raya (Mura) jajaran Polda Kalteng melaksanakan pelepasan distribusi logistik pilkades ke desa-desa yang akan mengikuti Pilkades tahun 2023. Pelepasan distribusi logistik berupa surat suara, kotak suara dan bilik suara tersebut dilakukan Tiga Pilar Kabupaten Murung Raya dihalaman GPU Jl. Letjend Soeprapto Kota
Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), melalui Unit Pelaksana Teknis (UPT) Kesatuan Pengelola Hutan Produksi (KPHP) Barito Tengah Unit VI dan Unit VIII melaksanakan sosialisasi perlindungan dan pengamanan hutan, di Desa Bintang Ninggi II, Kecamatan Tewah Selatan, Selasa (6/6/2023). Kegiatan sosialisasi perlindungan dan pengamanan hutan, di laksanakan di aula Kantor Desa
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Polres Murung Raya (Mura) Polda Kalteng, menggelar apel pasukan pengamanan pemilihan kepala desa (Pilkades) di Gedung Pertemuan Umum (GPU) Jl. Letjend Soeprapto Kota Puruk Cahu, Kab. Murung Raya, Rabu (7/6/2023) pukul 10.00 Wib. Apel dipimpin langsung oleh Kapolres Mura AKBP Irwansah, S.I.K., M.M., dihadiri Forkopimda Kab. Mura, para Camat dan PJU
Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Pemkab-Barut) melalui Dinas Sosial, Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dinsos PMD) Barut menggelar pelatihan laporan pertanggung jawaban (LPJ) APBDes, Sosialisasi Perpajakan dan Pencegahan Penyalahgunaan Kewenangan Pemerintah Desa dalam pengelolaan keuangan desa dan BPD yang dilaksanakan bertempat di gedung Balai Antang Muara Teweh, Selasa (6/6/2023). Kegiatan pelatihan tersebut diikuti
Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Bupati Barito Utara H Nadalsyah meminta kepada Camat se kabupaten Barito Utara agar melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan pembangunan desa. “Diharapkan kepada Camat se Barut turut berperan untuk melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan pembangunan di Desa,” tegas Sekda Muhlis membacakan sambutan bupati pada pembukaan pelatihan laporan pertanggung jawaban APBDes,