Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Pemilu Pilakda serentak 2024 pun tinggal menunggu pelaksanaannya saja, Yakni pada tanggal 27 November 2024. Pj Bupati Murung Raya (Ura), Hermon mengajak seluruh elemen di bumi Tanai Malai Tolung Lingu menyukseskan pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak Itu. Karena tahapan Pemilu untuk tahun 2024 hingga kini terus disiapkan dengan matang oleh pihak
Lintas Daerah
Muara Teweh, (METROKalteng. com) – Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Pemkab Barut) melalui Dinas Pertanian (Distan) melaksanakan kegiatan tanam cabe besar bersama Kelompok Tani (Poktan) Rindu Alam Desa Bayas Kecamatan Teweh Tengah, Rabu (19/6/2024). Pada kegiatan tanam cabe bersar tersebut dihadiri Pj Bupati Barut, Drs Muhlis, mewakili unsur FKPD, kepala perangkat kepala daerah, Camat Teweh Tengah,
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – PT. IMK bersama KPHP Kabupatrn Murung Raya (Mura), terus mendorong gerakan Penanam pohon berkesinambungan di Kecamatan Sungai Babuat. Hal tersebut merupakan yang sangat penting dalam upaya rehabilitasi lahan kritis dan pelestarian hutan di daerah ini. “Adapun kegiatan gerakan penanaman pohon yang berkesinambungan terus ditingkatkan dan kontribusi berbagai pihak perlu terus digalang,
Gunung Mas, (METROKalteng.com) – Sejumlah orang tua wali Peserta dan Guru sangat antusias hadir dalam acara pegelaran pameran dan unjuk karya hasil kreasi dan inovasi yang digelar SMA Negeri 1 Sepang, Kabupaten Gunung Mas, Provinsi Kalimantan Tengah. Kamis (20/06/2024). Kegiatan ini diselenggarakan sebagai acara puncak dari rangkaian program Prakarya dan Kewirausahaan (PKWU) yang dilaksanakan oleh
Tamiang Layang (METROKalteng.com) – Akses jalan Kabupaten yang menghubungkan kota Tamiang Layang, dari Desa Dorong ke Desa Didi kecamatan Dusun Timur menuju Hayaping kecamatan Awang Kabupaten Barito Timur (Bartim) provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) terancam putus. Diduga akibat kegiatan aktivitas operasi produksi perusahaan tambang batu bara milik PT. Sentosa Laju Sejahtera (SLS) yang berdekatan dengan jarak
Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Komandan Kodim (Dandim) 1013 Muara Teweh, Letkol Inf Agussalim Tuo S.H.,M.IP bersama Forkopimda Kabupaten Barito Utara (Barut) melaksanakan kegiatan latihan menembak bersama yang diselenggarakan oleh Kodim 1013/Muara Teweh , di Lapangan Tembak, Keluran Jingah, Jalan.Koyem, Kabupaten Barut, Rabu, (19/06/2024). Adapun latihan menembak yang di selenggarkan Kodim 1013 Muara Teweh, yaitu untuk
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Penjabat (Pj) Bupati Murung Raya (Mura) Hermon berkenan memimpin apel gabungan, berlangsung bertempat di kantor Bupati Mura, Rabu (19/6/2024). Kendatipun cuaca tidak bersahabat dan mendukung karena diguyur hujan tidak menyurutkan semangat segenap jajaran para Asisten Sekda, Kepala Perangkat Daerah dan ASN serta tenaga honor kontrak di lingkungan Pemkab Mura untuk tetap
Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pada hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah tahun 2024 ini, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Barito Utara (PUPR Barut) melaksanakan pemotongan 9 ekor hewan qurban (lembu), Selasa (18/6/2024) di komplek kantor Dinas PUPR Barut. Sedangkan daging qurban ini untuk didistribusikan kepada warga masyarakat kurang mampu, tenaga honorer, petugas keamanan
Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Masih dalam nuansa merayakan hari raya Idul Adha 1445 Hijriah Kodim 1013 Muara Teweh yang meliputi wilayah Kabupaten Murung Raya (Mura) menggelar makan bersama yang berlangsung di rumah inspirasi tepatnya di halaman Koramil 07 Kecmatan Murung, Selasa (18/6/2024) pagi. Sebelum acara dimulao diawali dengan doa bersama yang dipimpin secara agama islam,
Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Sambut Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah tahun 2024, salah satu perusahaan batu bara yang berinvestasi di wilayah Kecamatan Lahei Barat, Kabupaten Barito Utara, PT Victor Dua Tiga Mega (VDTM) menyalurkan sebanyak 9 (sembilan) ekor sapi qurban ke beberapa wilayah termasuk ke 4 (empat) desa binaan PT VDTM di wilayah Kecamatan Lahei