METROKalteng.com
NEWS TICKER

Lintas Daerah

Pj Bupati Mura Minta Perhatikan Keluarga Beresiko Stunting Di Daerah

Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Penjabat (Pj) Bupati Murung Raya (Mura) mengajak kepada warga masyarakat di Kabupaten Mura agar terus bersama-sama untuk berjuang agar kasus stunting di daerah ini semakin berkurang dan harapannya tidak ada kasus stunting. Untuk penanganan stunting membutuhkan langkah strategis dan terpadu dari seluruh jajaran Pemerintah ditingkat Kabupaten, Kecamatan hingga desa, serta melibatkan

Pemkab Barut Tandatangani Kesepakatan MoU Dan Komitmen PPDB Tahun 2024

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Pemkab Barut) melalui Dinas Pendidikan (Disdik) untuk melaksanakan penandatanganan kesepakan MoU Penandatanganan Komitmen Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Kabupaten Barito Utara tahun 2024 bertempat di aula Setda Lantai I, Selasa (11/6/2024). Pada acara dan kegiatan tersebut dihadiri Pj Bupati Muhlis, Pj Sekda Jufriansyah, Kepala Kejaksaan Negeri Barut,

Kaban Kesbangpol Barut Imbau Masyarakat Jaga Kondusifitas Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pemilihan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah (Pilkada) Serentak tahun 2024 (Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur kalteng dan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Barito Utara (Barut) tidak lama lagi akan dilaksanakan tepatnya pada tgl 27 November 2024 mendatang. Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (KesbangPol) Kabupaten Barut Rayadi menghimbau kepada seluruh

Pj Bupati Barut Jawab Pandangan Umum Fraksi Terhadap Raperda Pengelolaan Persampahan

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pj Bupati Barito Utara (Barut), Drs Muhlis mengucapan terima kasih kepada Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (F-PPP) yang telah siap untuk membahas raperda tentang pengelolaan persampahan di Barut. “Kami ucapkan terima kasih atas kesiapan Fraksi Partai Persatuan Pembangunan untuk membahas Raperda tentang pengelolaan persampahan,” ungkap Pj Bupati Frs Muhlis menanggapi pemandangan umum

Gelar RDP Pemkab Barut Bersama DPRD dan XL Selaku Penyedia Sarana

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Barut) melalui Dinas Kominfosandi bersama DPRD Kabupaten Barut menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) terkait tower menara XL selaku. penyedia sarana yang tidak aktif di Desa Muara Inu yang dilaksanakan bertempat di Ruang Rapat DPRD Kabupaten Barut. Kegiatan RDP dipimpin oleh wakil ketua I DPRD Kabupaten Barut, H.Parmana

21 Orang Guru Utama Mengikuti Bimtek Revitalisasi Bahasa Daerah Barut

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Sebanyak 21 orang guru utama di lingkup Dinas Pendidikan Kabupaten Barito Utara (Barut) melibatkan diri dalam kegiatan bimbingan teknis (Bimtek) revitalisasi bahasa daerah bertempat di aula Dinas Pendidikan Barut, Senin (10/6/2024). Kegiatan ini dilaksanakan dari taggal 10 hingga 14 Juni 2024. Kepala Dinas Pendidikan Barut, Syahmiludin A Surapati mengatakan pada hari

Gelar Baksos, Polres Bartim Berikan Bantuan Sembako Kepada Warga Lansia Di Ampah

Tamiang Layang, (METROKalteng.com) – Polres Barito Timur Polda Kalimantan Tengah (Kalteng) melaksanakan kegiatan Bakti Sosial (Baksos) kepada warga Lansia dengan memberikan bantuan Sembako di wilayah Janah Harapan, Kelurahan Ampah Kota Kabupaten Barito Timur sebanyak 200 paket. Kegiatan Baksos tersebut, dihadiri oleh Kapolres Bartim. AKBP. Viddy Dasmasela, Wakapolres Kompol. Andhika Rama, didampingi Pejabat Jajaran Utama (PJU)

Partai NasDem Resmi Usung Akhmad Gunadi Nadalsyah Sebagai Balonbup Barut

Muara Teweh, (METROKalteng.com) – Partai Nasional Demokrat (NasDem) Kabupaten Barito Utara (Barut), resmi merekomendasikan Akhmad Gunadi Nadalsyah sebagai bakal calon Bupati Barut periode tahun 2024-2029. Sekretaris Partai NasDem Kabupaten Barut, Hasanul Basri membenarkan hal tersebut, bahwa rekomendasi dari Dewan Pimpinan Pusat Partai NasDem sudah dikeluarkan. “Surat rekomendasi ini telah disampaikan oleh Dewan Pimpinan Pusat pada

Pj Bupati Mura Ajak OPD Untuk Berkomitmen dan Berkolaborasi Dalam Pencegahan Stunting

Puruk Cahu, (METROKalteng.com) – Penjabat (Pj) Bupati Murung Raya (Mura), Hermon mengajak semua Organisasi Perangkat Daerah (OPD) memiliki tanggungjawab dalam pelaksanaan pencegahan stunting ini. Tidak hanya tugas Dinas Kesehatan, DP3ADALDUKKB dan Bappedalitbang tetapi tugas bersama. Hermon berharap gerakan intervensi serentak pencegahan stunting tidak hanya sekedar seremonial belaka, tapi merupakan langkah awal dari implementasi yang lebih

Dandim 1013 Muara Teweh Hadiri Kegiatan Launching Intervensi Serentak Pencegahan Stunting

Purruk Cahu, (METROKalteng.com) – Dandim 1013/Muara Teweh Letkol Inf Agussalim Tuo S.H.,M.IP hadiri kegiatan Launching Intervensi Serentak Pencegahan Stunting Bertempat di Gedung PKK Murung Raya (Mura) jalan Jendral Sudirman Puruk Cahu Kab Mura.. Dalam kegiatan intervensi serentak pencegahan stunting tersebut untuk membantu masyarakat seperti ibu hamil, anak – anak yang terdampak gizi buruk yang ada

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889