METROKalteng.com
NEWS TICKER

Palanagka Raya

Bersama Sejumlah Ormas Dayak Kalteng, Dewan Pimpinan Wilayah IHB Provinsi Kalteng Menggelar Diskusi Panel Budaya

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Indonesia Hebat Bersatu (IHB) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) beserta sejumlah Ormas Dayak Kalteng menggelar diskusi panel Budaya Dayak Kalteng, yang dilaksanakan di La”Cupolle 99 di Gedung Batang Garing Lt 3,Jum’at (26/03/2021) malam. Kegiatan diskusi panel budaya tersebut dihadiri oleh beberapa narasumber, antara lain : Dr. Guntur Talajan,

Kasus Dugaan Penipuan Yang Dilaporkan Agustinus Bellyanto Terhadap PT. THM Berbuntut Panjang

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Kasus dugaan penipuan yang dilaporkan oleh Agustinus Bellyanto (63) warga jalan Plantan II No 23 Kelurahan Mentawa Baru Hulu, Kecamatan Mentawa Baru, Ketapang Kotawaringin Timur, terhadap PT. PT.TRI HUSADA MANDIRI(THM) tertanggal 17 Maret 2021 ke pihak Ditreskrimum Polda Kalteng, berbuntut panjang dan memasuki babak baru. Agustinus, melalui kuasa hukumnya Suriansyah Halim

Penling di Pasar Kahayan, Unit Dikyasa Imbau Pedagang dan Masyarakat Patuhi Prokes

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Polresta Palangka Raya – Unit Dikyasa Satuan Lalu Lintas Polresta Palangka Raya, Polda Kalimantan Tengah, kembali melaksanakan sosialisasi Protokol Kesehatan (Prokes) dan 3M kepada masyarakat Kota Palangka Raya. Kegiatan yang berlangsung pada sekitar Pukul 06.30 WIB tersebut dipimpin oleh Kepala Unit Pendidikan dan Rekayasa Lalu Lintas (Kanit Dikyasa Lantas) Ipda Ali

Amankan Kedatangan Vaksin, Polresta Palangka Raya Siagakan Personel di Bandara

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Polresta Palangka Raya – Sejumlah Personel gabungan Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng disiagakan untuk mengamankan dan mengawal proses pendistribusian vaksin Covid-19 di Bandara Tjilik Riwut Kota Palangka Raya, Jum’at (26/3/2021) pagi. Pengamanan yang berlangsung mulai Pukul 07.00 WIB tersebut dipimpin oleh Kapolsek pahandut AKP Erwin Togar Haasian, S.H., S.I.K., M.H, beserta

Cegah Covid-19, Aipda Agus Triyanto Giatkan Posko PPKM Skala Mikro

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Polresta Palangka Raya – Bhabinkamtibmas Polsek Pahandut, Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng terus meningkatkan kegiatan sosialisasi dan imbauan pencegahan covid-19 kepada masyarakat di wilayahnya. Sebagaimana yang dilaksanakan oleh Aipda Agus Triyanto, Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Pahandut yang sehari-hari bertugas di wilayah Kelurahan Pahandut, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya. Bersama Anggota Posko Pemberlakuan

Polsek Bukit Batu Selidiki Tenggelamnya Dua Bocah di Kali Panganen

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Polresta Palangka Raya – Dua bocah berinisial SA (4) warga Jalan Nelayan dan KA (3) warga Jalan Tjilik Riwut Km. 30, ditemukan tewas tenggelam di Kali Panganen yang berlokasi di Jalan Nelayan, Kelurahan Tumbang Tahai, Kecamatan Bukit Batu, Kota Palangka Raya, Jum’at (26/3/2021) sekitar pukul 12.00 WIB. Kapolresta Palangka Raya Kombes

Aipda Supriyanto Pantau Kegiatan Vaksinasi di Pasar Kahayan

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Polresta Palangka Raya – Bhabinkamtibmas Kelurahan Palangka, Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng, Aipda Supriyanto memantau pelaksanaan vaksinasi bagi pedagang di komplek Pasar Kahayan Kota Palangka Raya, Jum’at (26/3/2021) pagi. Supti menuturkan, dalam pelaksanaan kegiatan yang berlangsung di Posko PPKM Skala Mikro Komplek Gatot dan Pasar Kahayan tersebut, tenaga kesehatan (vaksinator) tim

Tekan Penyebaran Covid-19, Polresta Palangka Raya Gelar Patroli KRYD

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Polresta Palangka Raya – Kepolisian Resor Kota Palangka Raya, Polda Kalteng kembali menggelar Apel KRYD (Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan) dalam rangka mitigasi Covid-19 di wilayah Kota Palangka Raya, Kamis (26/3/2021) malam. Apel yang berlangsung pada Pukul 20.00 WIB di depan lobby Mapolresta Palangka Raya tersebut dipimpin oleh Kabagops Polresta Palangka Raya

Terkait Bantahan Oknum Ketua KPPAD Kalbar, Ini Tanggapan Fitriani Kuasa Hukum DN

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Dengan adanya bantahan dari Ketua KPPAD Kalbar berinisial EN atas dirinya melakukan penganiayaan terhadap Dadang Nekad (DN). Ternyata mendapat tanggapan serius dari Fitriani yang merupakan Kuasa Hukum DN. Ketika dihubungi melalui sambungan sellular, Fitri sapaan akrabnya mengatakan itu hak terlapor mau bilang apa. Yang terpenting saat ini kami meyakini itu sudah

Kodim Palangka Raya Dan Baznas Resmikan Program Bedah Rumah Kaum Duafa

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Komando Distrik Militer (Kodim) 1016/Palangka Raya bersama Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Palangka Raya melakukan peresmian Program Bedah Rumah tidak layak huni warga Jl. G Obos VI Gang 7 RT 03 RW 12, Kelurahan Menteng, Kecamatan Jekan Raya, Kota Palangka Raya, Jumat (26/03/2021). Dalam kegiatan yang digagas Baznas Kota Palangka

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889