METROKalteng.com
NEWS TICKER

Palanagka Raya

Apresiasi Atas Kinerja Polda Kalteng, Ketua Komnas Perlindungan Anak Berikan Penghargaan

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Keberhasilan Polda Kalteng dalam menangani kasus yang melibatkan anak dan perempuan berbuah manis. Hal in dibuktikan dengan diterimanya penghargaan dari Komisi Nasional Perlindungan Anak di Loby Mapolda Jalan Tjilik Riwut Km. 1 Kota Palangka Raya, Rabu (22/07/2020) pagi. Tidak main-main, penghargaan ini langsung diterima Wakapolda Kalteng Brigjen Pol. Drs. Indro Wiyono,

Simpan Paket Diduga Sabu, Pria Paruh Baya Diringkus Satresnarkoba Polres Palangka Raya

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Seorang pria berinisial WA alias Eman (42) tak berkutik ketika digelandang petugas dari Satresnarkoba Polresta Palangka Raya karena tertangkap tangan menyimpan paket yang diduga narkotika jenis sabu. Penangkapan tersebut terjadi saat WA berada di Jalan Jati Ujung Jaya, Kelurahan Panarung, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Senin (21/7/2020) sekitar pukul

Putus Mata Rantai Pandemi Covid-19, Polda Kalteng Datangkan Dokter Spesialis Paru

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Sebagai upaya untuk memutus mata rantai pandemi Covid-19, Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah mendatangkan dokter spesialis paru untuk memberikan kiat-kiat yang harus dipedomani seluruh personel. Bertempat di Lapangan Apel Mapolda Jalan Tjilik Riwut Km. 1 Kota Palangka Raya, Kamis (16/07/2020) pagi, dr. Jeannette Siagian, Sp.P., M.Kes, mengatakan, penyebaran virus Corona setelah diberlakukan

Kembali, Ditsamapta dan Satbrimob Polda Kalteng Semprot Disinfektan Pada Fasilitas Umum Kota Palangka Raya

Palangka Raya, ( METROKalteng.com) – Polda Kalimantan Tengah melalui Direktorat Samapta (Ditsamapta) dan Satuan Brimob Polda Kalteng kembali melakukan penyemprotan cairan disinfektan di kawasan fasilitas umum yang ada di Kota Palangka Raya. Kali ini, personel Polisi yang banyak bertugas di lapangan tersebut, menyemprotkan cairan disinfektan di seputaran Jalan Rajawali, Jalan Seth Adji dan A Donis

Seleksi Tamtama Tes Kesehatan I, 13 Peserta Dinyatakan Tidak Memenuhi Syarat

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Seleksi penerimaan Tamtama Polri di Polda Kalteng memasuki tahap pemeriksaan kesehatan I, Selasa (7/7/2020) siang. Sebanyak 48 peserta seleksi yang semuanya pria menjalani tes dari pagi sampai petang di Gedung Graha Bhayangkara Mapolda Jalan Tjilik Riwut Km 1 Kota Palangka Raya. Kapolda Kalteng Irjen Pol Dr Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., M.M

Peduli Akan Kelestarian Budaya dan Menjunjung Tinggi Kearifan Lokal, Kapolda Kalteng Resmikan Renovasi Balai Keramat Raja

Palangka Raya, METROKalteng.com – Masih dalam suasana Hari Bhayangkara ke-74, Polda Kateng bersama jajarannya ikut ambil bagian dalam menjaga kelestarian budaya dan menjunjung tinggi kearifan lokal yang ada di Provinsi Kalteng. Dimana salah satunya Polda Kalteng dibawah pimpinan Irjen Pol Dr. Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., M.M., meresmikan Renovasi Balai Keramat Raja di Lokasi Wisata Budaya

Dengan 4 Mesin Operasional, 4,765 Specimen Telah Di Periksa Pemprov Kalteng

Palangka Raya, (METROKalteng.com) – Sebagai upaya memotong mata rantai penularan COVID-19, Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah terus meningkatkan jumlah pemeriksaan specimen yang lebih tinggi. Sampai saat ini, jumlah specimen yang telah diperiksa dengan PCR mencapai 4.765 yang berarti berada di angka 1.721 persatu juta jiwa. Sekarang Angka pencapaian ini sudah di atas pencapaian Provinsi Jawa Timur

Cegah Karhutla, Polresta Palangka Raya Jalin Kerjasama Dengan Pihak Perusahaan

Palangka Raya, (METROkalteng.com) – Berbagai upaya dilakukan Polresta Palangka Raya bersama jajarannya untuk mencegah terjadinya peristiwa kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di wilayahnya. Salah satunya dengan menjalin kerjasama bersama pihak perusahaan, salah satunya yakni PT. Mitra Argo Persada Abadi (MAPA) yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit, Kecamatan Rakumpit, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Senin

Kembali, Patroli Ditsamapta Polda Kalteng Amankan 9 Orang Penjudi

Palangka Raya, METROKalteng.com) – Direktorat Samapta Polda Kalteng melakukan kegiatan rutin yang ditingkatkan, diantaranya kegiatan patroli pada malam hari. Saat tiba di Jalan Temanggung Tilung Kota Palangka Raya, polisi menemukan masyarakat yang sedang menggelar judi dadu gurak. Ketika melihat hal tersebut, personel Ditsamapta langsung melakukan penggerebekan dan berhasil mengamankan sembilan orang yang diduga sebagai pemain

Polda Kalteng Gelar Rakor Pencegahan dan Penanggulangan Karhutla

Palangka Raya, (METROKalteng.com) Memasuki musim kemarau kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di Kalimantan Tengah merupakan salah satu yang terbesar di Indonesia. Menyikapi hal tersebut, Polda Kalteng melaksanakan rapat kordinasi pencegahan dan penanggulangan Karhutla di wilayah hukum Polda Kalteng yang bertempat di Aula Arya Dharma Mapolda Kalteng, Jum’at (03/07/2020). Rakor tersebut dipimpin langsung Kapolda Kalteng Irjen

Contak Redaksi 081349007114, 081250001889