Palangka Raya, (METROKalteng.Com) – Penyebaran virus corona di Kota Palangka Raya kian meningkat, berbagai upaya sudah dilakukan salah satunya dengan mengadakan penyemprotan besar-besaran berlokasi di Pasar Besar Kota Palangka Raya, seperti yang dilakukan pada hari Minggu, (14/6/2020). Walikota Palangka Raya, Fairid Naparin yang turun langsung meninjau penyemprotan di Pasar Besar menyampaikan selama proses sterilisasi sementara
Palanagka Raya
Palangka Raya, (METROKalteng.Com) – Sampai hari ini, Jumat 12 Juni 2020 Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kalteng merilis total kasus terkonfirmasi positif Covid-19 dengan jumlah 563 orang. Angka ini menempatkan posisi Kalteng masuk dalam 15 besar provinsi di Indonesia dengan penderita terbanyak pada situs resmi GTPP Covid-19 Nasional https://covid19.go.id/. Berdasarkan Data Sebaran Pasien Covid-19
Palangka Raya, (METROKalteng.Com) – Untuk mengintensifkan upaya preventif guna mencegah terjadinya kebakaran hutan lahan (Karhutla) diwilayanya. Kepolisian Resor Kota (Polresta) Palangka Raya mendirikan sebanyak tujuh pos komando (posko) pada kawasan-kawasan yang rawan dan berpotensi terjadinya karhutla pada setiap kecamatan di Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah. Ketujuh posko tersebut tersebar pada wilayah dalam kota, yakni di
Palangka Raya, (METROKalteng.Com) – Di tengah Pandemi covid -19 ini Gubernur Kalimantan Tengah H.Sugianto Sabran terus bekerja keras demi kepentingan rakyatnya, salah satunya dengan memberikan bantuan sosial (BLT) kepada masyarakat yang terdampak covid-19. Dalam sambutannya, Kepala Dinas sosial Provinsi Kalimantan Tengah, Plt, RianTangkudung pada saat penyaluran bantuan di halaman kantor Dinas Sosial Provinsi Kalimantan Tengah
Palangka Raya, (METROKalteng.Com) – Kapolda Kalteng Irjen Pol. Dr. Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., M.M., menerima kunjungan Pangdam XII Tanjung Pura Mayjen TNI M. Nurahmad yang didampingi Danrem 102 Panju Panjung Brigjen TNI Purwo Sudaryanto di Mapolda Jalan Tjilik Riwut Km. 01 Kota Palangka Raya, Rabu (10/06/2020). “Tujuan Pangdam XII Tanjung Pura dan Danrem 102 Panju/Panjung
Palangka Raya, (METROKalteng.Com) Penerimaan peserta didik baru (PPDB) SMA tahun pelajaran 2020-2021 di Provinsi Kalimantan Tengah serentak akan dilaksanakan 8-11 Juni 2020. Salah satunya adalah SMAN -1 Kota Palangka Raya yang juga menggelar PPDB, namun kali ini sangat berbeda dengan tahun sebelumnya. Berdasarkan surat keputusan Gubernur Kalmantan Tengah no 188.44/039/2020 tentang pedoman penerimaan peserta didik
Palangka Raya, (METROKalteng.Com) – Untuk sterilisasi Pasar Besar Palangka Raya akan ditutup selama tiga hari mulai, Jumat,12-14 Juni 2020. Hal ini disampaikan Walikota Palangka Raya Fairid Naparin saat memimpin rapat koordinasi dan evaluasi kegiatan Pembatasan Sosial Kelurahan Humanis (PSKH) di ruang rapat Peteng Karuhei 1 Kantor Walikota Palangka Raya, Selasa(9/6/2020). Pada rapat yang dilaksanakan oleh
Palangka Raya, (METROKalteng.Com) – Menyikapi adanya wabah Pendemi Covid-19 yang tengah dihadapi saat ini, Polresta Palangka Raya telah mendirikan pos guna mendukung penerapan PSKH (Pembatasan Sosial Kelurahan Humanis). Petugas Posko PSKH gabungan yang terdiri dari anggota Polresta Palangka Raya, Brimob dan Satpol PP Kota Palangka Raya, melakukan patroli pada kawasan Pasar Kahayan Jalan Tjilik Riwut,
Palangka Raya, (METROKalteng.Com) – Kepala Kejaksaan Tinggi Kalimantan Tengah Dr. Mukri, SH.,MH., memimpin langsung acara Pelantikan, Pengambilan Sumpah dan Serah Terima Jabatan Kepala Kejaksaan Negeri Kapuas, Kepala Kejaksaan Negeri Murung Raya, Kepala Kejaksaan Negeri Lamandau, Kepala Bagian Tata Usaha Dan Koordinator Kejaksaan Tinggi Kalimantan Tengah, bertempat di Aula Kejati Kalteng, Selasa (09/06/2020). Dalam sambutannya, Kajati
Palangka Raya, (METROKalteng.Com) – Mewujudkan Polri yang “Bersinar” (Bersih dari Narkoba) Polresta Palangka Raya menggelar penandatangan fakta Integritas Anti Narkoba yang bertempat di Mapolresta Palangka Raya Jalan Tjilik Riwut Km 3,5, Kelurahan Bukit Tunggal, Kecamatan Jekan Raya, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Senin (8/6/2020) pagi. Hal tersebut merupakan suatu upaya yang terus diperjuangkan oleh Polresta